Cara Download File Torrent Menggunakan IDM





Halo Pak lek Bu lek , pada kesempatan kali ini saya akan memberi cara bagaimana caranya download file Torrent menggunakan IDM. Ada yang tau tidak dengan file torrent ?? file torrent adalah sebuah file mini yang berisikan sebuah text yang merupakan sebuah link untuk mendownload suatu file di internet. File torrent tidak sembarangan dapat anda gunakan langsung untuk mengunduh suatu file, ada beberapa program yang berfungsi mengolah text yang terdapat pada file torrent menjadi sebuah link download yang dapat diunduh menggunakan IDM.

Banyak cara untuk menjadikan file torrent ini sebagai alamat download, salah satunya ialah yang akan saya jelaskan pada postingan ini. Disini kita tidak menggunakan software tambahan, tetapi kita akan menggunakan sebuah website yang memang berfungsi sebagai pengolah file torrent. Langsung saja kita menuju website tersebut.


  • Klik Di sini  
  • Setelah masuk di halaman zbigz langsung upload file torrent nya di "Upload .torrent file" .
  • Jika sudah menemukan Filenya, sekarang pilih GO!
  • Setelah GO!, maka silahkan pilih akun Free karna kita ingin menggunakan layanan gratis
  • Kemudian, tunggulah beberapa saat hingga proses selesai hingga muncul tombol .ZIP
  • Setelah tombol .ZIP muncul lalu sobat klik, pilih akun Free lagi
  •  Finish, sekarang file torrent anda siap di download. Semoga bermanfaat.

Original Post : Penggunacerdas

Penulis : Heph Phia ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel Cara Download File Torrent Menggunakan IDM ini dipublish oleh Heph Phia pada hari Kamis, 23 Mei 2013. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Cara Download File Torrent Menggunakan IDM
 

0 komentar:

Posting Komentar